Alhamdulillah banget akhirnya novel yang kelima ini selesai juga. YEAAY!!!
Saya membuat novel ini memerlukan waktu tiga puluh satu hari, mulai dari tanggal September 15, 2011 - Oktober 16, 2011 namun belum termasuk revisi. Tapi, Insya Allah, dua sampai tiga hari mendatang saya akan selesai merevisinya. Jika sudah selesai direvisi ulang, saya akan langsung mengirim ke penerbit. Dan, semoga saja kabar novel saya yang sebelumnya cepat sampai dan juga novel ini tiak akan memakan banyak waktu untuk menanti kabar penerbitan, Amin.
Untuk novel yang kelima ini, sementara saya memberikan judul You!
Saya meminta dukungan kepada Anda semua yang mengunjungi blog saya yang juga sedang postingan ini untuk ikut mendoakan saya agar novel saya dapat diterima oleh penerbit, dan segera diterbitkan. Amin :)